DINAMIKA PENGGUNAAN DAN PERTANGGUNGJAWABAN BANTUAN OPERASIONAL SEKOLAH (BOS) DI SD NEGERI GUGUS I KECAMATAN SUKADANA TAHUN 2021
DOI:
https://doi.org/10.55681/armada.v1i5.526Keywords:
BOS, Biaya Pendidikan, Evaluasi, MonitoringAbstract
BOS adalah program sekolah pemerintah pusat, untuk meringankan biaya pendidikan pada pendidikan dasar. Masalah dalam penelitian ini adalah (1) Bagaimanakah realisasi penggunaan BOS di SD Negeri Gugus I Kecamatan Sukadana?, (2) Permasalahan apa sajakah yang ada sehingga pengelolaan administrasi BOS tidak tepat di SD Negeri Gugus I Kecamatan Sukadana?, (3) Upaya apa sajakah yang dilakukan oleh sekolah agar pelelolaan administrasi BOS tepat di SD Negeri Gugus I Kecamatan Sukadana? Hasil penelitian menunjukkan: (1) Realisasi penggunaan BOS di lima SDN gugus I kecamatan Sukadana belum sesuai dengan buku petunjuk BOS, (2) akar permasalahan pengelolaan administrasi BOS tidak tepat adalah kurangnya pemahaman kepala sekolah dan guru dalam pembuatan RAPS dan SPJ BOS, monitoring dan Evaluasi yang tidak menyeluruh,kebijakan pemerintah yang berubah-ubah dan tidak adanya tenaga khusus serta minimnya pengetahuan TIK (3) Upaya yang dilakukan sekolah agar pengelolaan administrasi BOS tepat, mengikuti sosialisasi BOS, membuat RAPBS sesuai dengan petunjuk BOS, mengikuti diklat cara pembuatan SPJ, mengangkat tenaga khusus TU, mengikui pelatihan TIK dan mengusulkan untuk kegiatan monitoring dan evaluasi dilakukan secara menyeluruh.
Downloads
References
Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian Suatu
Pendekatan Praktis .Jakarta : Rineka Cipta.
Badan Penelitian Pengembangan Provinsi kalmantan Timur, 2007. Dampak bantuan Operasional Sekolah (BOS) Terhadap Peningkatan Mutu dan Pemerataan Pendidikan. Kalimantan Timur
Departemen Pendidikan Nasional, 2002. Manajemen Keuangan, Materi Pembinaan dan Pelatihan Profesi Kepala Sekolah, Jakarta: Dirjen Dikdasmen, Direktorat Pendidikan Lanjutan Tingkat Pertama.
Departemen Pendidikan Nasional, 2009, Pembangunan Pendidikan Nasional 2005-2009
Depnennas, 2009. Buku Panduan BOS. Jakarta:Manajemen Pendidkan, Direktorat Tenaga kependidikan.
Fattah, N.2000. Ekonomi dan pembiayaan pendidikan. Bandung : Remaja Rosdakarya
Ichsan "Mekanisme Baru BOS" dalam http://www.Mekanisme baru BOS 201 1.info.html 30 Desember 2010
Gaspersz, Vincent, 1997. Manajemen Kualitas. Penerapan Konsep-konsep Kualitas dalam Menejemen Bisnis Total. Jakarta: PT Gramedia pustaka Utama.
Gaspersz, Vincent, 2000. Penerapan total Quality Manajement in Educaton (TQME) pada Perguruan.
Tinggi di Indonesia. Jurnal Pendidikan (online). Jilid 6. No. 3 http//:www.ut.ac.id.
Gaspersz, Vincent, 2006. Total Quality Manajemen (TQM) untuk Praktis Bisnis dan Industri. Jakarta: PT Gramedia pustaka Utama.
Karsidi, Ravik, 2007, Sosiologi Pendidikan, Surakarta: LPP UNS dan UNS Pressed
Mulyasa, 2007. Manajemen berbasis sekolah, bandung: remaja Rosdakarya
Nasution, Nur, M.2000. Manajemen Jasa Terpadu,Bogor: Ghalia Indonesia
Nugroho,Riant & Tilaar H.A.R, 2008, Kebijakan Pendidikan, Yogyakarta: Pustaka Pelajar
, 2005. Peraturan Pemerintah No. 19 Tahun 2005. Tentang standar Nasional Pendidikan
, 2008. Peraturan Pemerintah No. 48 Tahun 2008. Tentang Pendanaan Pendidikan
, 2007. Peraturan Pemerintah No. 38 Tahun 2007. Tentang pembiayaan Urusan Pemerintahan
SMERU, 2006. Kajian Cepat PKPS-BBM Bidang pendidikan bantuan Operasional Sekolah (2005), Jakarta
Sugiyono, 2009. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R dan D. Yogyakarta: Penerbit Alfabet Industri. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
Wawasan, tanggal 20 juni 2007. Menanggapi Pelaksanaan BOS di Kota Semarang
Wawasan, 15 Desember 2007. Pihak-pihak kelola BOS http://www.media Indonesia.com/html 5 Mei 2010.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2023 ARMADA : Jurnal Penelitian Multidisiplin
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.