PENGARUH PELATIHAN KERJA DAN QUALITY CONTROL TERHADAP KERUSAKAN PRODUK (Studi Kasus pada PT. Sorini Agro Asia Corporindo Tbk)

Authors

  • Akhmad Nasir Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Gempol
  • M. Syaiful Ansorry Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Gempol

DOI:

https://doi.org/10.55681/economina.v2i1.292

Keywords:

Kerusakan Produk, Pelatihan Kerja, Quality Control

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pengaruh dari pelatihan kerja dan quality control terhadap kerusakan produk di PT. Sorini Agro Asia Corporindo Tbk Kec. Gempol Kab. Pasuruan. Jenis penelitian yang digunakan jenis penelitian kuantitatif, fokus penelitian ini terletak pada pelatihan kerja, quality control. Jumlah responden dalam penelitian ini sebanyak 100 responden. Pengambilan data penelitian melalui sebar angket (kuesioner) dan kemudian di oleh menggunakan program SPSS untuk mengetahui hasil. Dari hasi penelitian menunjukan bahwa quality control lebih berpengaruh terhadap kerusakan produk bahkan mempunyai signifikan yang tinggi. Bisa di katakan bahwa quality control mempunyai andil yang sangat tinggi dalam kerusakan produk sehingga para karyawan dalam melakukan pekerjaan akan menjadi lebih hati-hati di bagian pekerjaan masing-masing.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agus Parudin, Pedoman Penulisan Skripsi Fakultas Agama Islam UML (Bandar Lampung): Cetakan kedua, 2011.

Abrar Husen, Manajemen Proyek, Edisi Revisi, CV Andi Offset, 2011.

Adam Hastawa, Pandangan Islam Terhadap Risiko Investasi, Jurnal Manajemen Investasi, Volume 2, Jakarta,2012.

Alin Ikmalia, Analisis Komparasi Pembentukan Gep Sensitivitas Sebagai Instrumen Manajemen Risiko, Jurnal Ekonomi Islam,Volume 4, 2013.

Ariani,D. Wahyu, Manajemen Kualitas Pendekatan Sisi Kuantitatif, Ghalia Indonesia Jakarta, 2013.

Zaenal Arifin dan Amran Tasai, Kumpulan Kosakata Ilmiah Untuk Perguruan Tinggi, Akademika Presindo, Jakarta, 2011.

Cholid Narbuko dan Abu Achmadi, Metode Penelitian, Bumi Aksara, Jakarta, 2012.

Fandi Tjiptono dan Anastasia Diana, Total Quality Manajemen, Edisi Revisi, Yogyakarta, 2011.

Fahmi, Irham, Manajemen Produksi Dan Operasi, , Alfabeta, Bandung, 2012.

G. Roger Schroeder, Manajemen Operasi, Jilid 2, Edisi 3, Salemba Empat, Jakarta, 2012.

Hadiguna, Rika Ampuh, Manajemen Pabrik, Bumi Aksara, Jakarta, 2014.

H. Malayu, Manajemen Sumber Daya Manusia, Bumi Aksara, Jakarta, 2012.

Heru Setawan, Analisis kualitas guna mengurangi tingkat kerusakan kramik menggunakan Statistical Quality Control, Jurnal Universitas Bima Darma Palembang, diakses 15 desember 2016.

Heru Setawan, Analisis kualitas guna mengurangi tingkat kerusakan kramik menggunakan Statistical Quality Control, Jurnal Universitas Bima Darma Palembang, diakses 15 desember 2016.

Iqbal Hasan, Analisis Data Penelitian Dengan Statistik, PT. Bumi Aksara, 2014

Ibrahim, Buddy, Total Quality Manajement: Panduan menghadapi persaingan global, PT. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta, 2014.

Imam Wahyudi, Manajemen Risiko Bank Indonesia, Salemba Empat, Jakarta, 2013.

Joko Subagyo, Metode Penelitian dalam Teori dan Praktik, Rineka Cipta, Jakarta, 2011.

Kontjaraningrat, Metodelogi Penelitian Masyarakat, Gramedia, Jakarta, 2011.

Lestari Yuli Hastuti, Redesign Sistem Kerja Dengan Metode Kaizen dan Simulasi Hasil Redesign Sistem Kerja, Jurnal Teknik Industri, Universitas Kristen Maranatha, 2012

Muhammad, Metode Penelitian Ekonomi Islam Pendekatan Kuantitatif, Raja Grafindo Persada, Jakarta, 2013.

Montgomery, Statistical Quality Control : A Modern Introduction, Edisi 6, PT. Remaja Rusdakarya, bandung, 2014.

Murdifin Haming dan Mahfud Nurnajamuddin, Manajemen Produksi Modern, Bumi Aksara, Jakarta, 2011.

Moh. Pabundu Tika, Metodelogi Riset Bisnis, Bumi Aksara, Jakarta, 2011.

M.N. Nasution, Manajemen Mutu Terpadu, Edisi Kedua, Ghalia Indonesia, 2015.

Sutrisno Hadi, Metode Reseach, Fakultas Psikologi UGM, Yogyakarta, 2012.

Sugiono, metode penelitian kuantitatif kualitatif dan R&D, Cetakan 21, Alfabeta, Bandung, 2014.

Shigeru Mizuno, Pengendalian Mutu Perusahaan Secara Menyeluruh, Seri Manajemen No 151, Pustaka Binaman Pressindo, Jakarta, 2004.

Sutrisno Hadi, Metode Research, ANDI, Yogyakarta, 2012.

Suwarto, Penerapan Konsep Pengendalian Mutu Terpadu dan Gugus Kendali Mutu Sebagai Usaha Memenuhi Kepuasan Karyawan Kepuasan Organisasi dan Kepuasan Pelanggan, Jurnal Tesis Manajemen, Jakarta, 2013.

Wiwin Widiasih, Pengelolaan Risiko pada Updating Computer Integrated Manufackturing (CIM) di Perusahaan Pakan Ternak, Jurnal Teknik, Surabaya, 2013

Downloads

Published

2023-01-15

How to Cite

Nasir, A., & Ansorry, M. S. (2023). PENGARUH PELATIHAN KERJA DAN QUALITY CONTROL TERHADAP KERUSAKAN PRODUK (Studi Kasus pada PT. Sorini Agro Asia Corporindo Tbk). JURNAL ECONOMINA, 2(1), 303–311. https://doi.org/10.55681/economina.v2i1.292