FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI PENCEGAHAN KECURANGAN: AUDIT INTERNAL, KESADARAN ANTI FRAUD, INDEPENDENSI AUDITOR INTERNAL

Authors

  • Tania Elisabeth Limbong Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Cris Kuntadi Universitas Bhayangkara Jakarta Raya
  • Rachmat Pramukty Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

DOI:

https://doi.org/10.55681/economina.v2i6.631

Keywords:

Audit Internal, Independensi Auditor Internal, Kesadaran Anti Fraud, Pencegahan Kecurangan

Abstract

Pencegahan Kecurangan merupakan suatu tindakan upaya untuk mencegah atau menahan agar seseorang tidak melakukan perbuatan kecurangan yang bersifat dapat merugikan. Kecurangan yaitu tindakan dengan tujuan dibuat sebelumnya untuk mengelabui/menipu/memanipulasi pihak lain yang dapat membuat pihak lain menderita kerugian serta pelaku kecurangan memperoleh keuntungan keuangan baik secara pribadi ataupun tak pribadi. Fenomena kecurangan yang terjadi di Indonesia banyak melibatkan pelaku dari sektor pemerintah. Praktik kecurangan tersebut berdampak negatif di sektor ekonomi dan sosial. Oleh karena itu, perlu upaya pencegahan untuk menghindari kerugian negara material maupun non material. Pencegahan kecurangan diperlukan untuk mencegah atau paling tidak mengendalikan timbulnya kecurangan dengan menciptakan kondisi yang mendorong upaya pencegahan kecurangan. Faktor-faktor pemicu yang dapat mempengaruhi pencegahan kecurangan, yaitu: audit internal, kesadaran anti fraud dan independensi auditor internal. Tujuan penulisan artikel ini guna menciptakan hipotesis pengaruh antar variabel untuk digunakan di riset selanjutnya. hasil artikel literature review ini yaitu: 1) audit internal berpengaruh terhadap pencegahan kecurangan; 2) kesadaran anti fraud berpengaruh terhadap pencegahan kecurangan; dan  3) independensi auditor internal berpengaruh terhadap pencegahan kecurangan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Wulandari, D, N., & Nuryatno, M. (2018). “Pengaruh Pengendalian Internal, Kesadaran Anti-fraud, Integritas, Independensi, dan Profesionalisme Terhadap Pencegahan Kecurangan”. Universitas Mercu Buana, Yogyakarta, Indonesia.

Arpani, M, S., Silfi, A., Anggraini, L. (2022). “Pengaruh Whistleblowing System, Kompetensi Aparatur, dan Kesadaran Anti Kecurangan Terhadap Pencegahan Kecurangan”. Akrual: Jurnal bisnis dan manajemen pada masa ini, 16(2), 34-44.

Budiantoro, H., Aprillivia, N, D,. Lapae, K. (2022). “Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance”. Jakarta: Private University in Central Jakarta.

Kuntadi, Cris. (2015). SIKENCUR (Sistem Kendali Kecurangan) Menata Birokrasi Bebas Korupsi. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Kuntadi, Cris. (2017). SIKENCUR Edisi Revisi. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Kuntadi, C., Bhayu Adi Puspita, & Achmad Taufik. (2022). Faktor-faktor Yang Memengaruhi Pencegahan Kecurangan: Sistem Pengendalian Internal, Kompetensi Sumber Daya Manusia, Kesesuaian Kompensasi. Jurnal Ekonomi Manajemen Sistem gosip, 3(lima), 532-533.

Olivia., Lastanti, H, S. (2022). “Pengaruh Pengendalian Internal, Independensi, Whistleblowing System, Anti-Fraud Awareness dan Integritas Terhadap Pencegahan Fraud”. Universitas Trisakti, Jakarta, Indonesia.

Marfiana, R., & Gunarto, M. (2021). “Pengaruh Pengendalian Audit Internal dan Independensi Auditor Terhadap Pencegahan Kecurangan”, JURNAL BISNIS, MANAJEMEN, DAN EKONOMI , 4(2), 166-185.

Megawati., & Reskino. (2022). “Pengaruh Pengendalian Internal, Whistleblowing System, dan Komitmen Organisasi Terhadap Pencegahan Kecurangan dengan Moralitas Individu Sebagai Variabel Moderasi”. Jurnal Akuntansi Trisakti, 10(1), 31-50.

Downloads

Published

2023-06-24

How to Cite

Limbong, T. E., Kuntadi, C., & Pramukty, R. (2023). FAKTOR-FAKTOR YANG MEMENGARUHI PENCEGAHAN KECURANGAN: AUDIT INTERNAL, KESADARAN ANTI FRAUD, INDEPENDENSI AUDITOR INTERNAL. JURNAL ECONOMINA, 2(6), 1451–1461. https://doi.org/10.55681/economina.v2i6.631