ANALISIS PENGGUNAAN UANG ELEKTRONIK (Studi Kasus pada Konsumen Theman Coffee and Chips Tulungagung)

Authors

  • Dara Putri Permatasari Universitas Bhinneka PGRI Tulungagung
  • Tutut Suryaningsih Universitas Bhinneka PGRI Tulungagung

DOI:

https://doi.org/10.55681/economina.v2i2.319

Keywords:

Konsumen, Pembayaran Non Tunai, Uang Elektronik

Abstract

Penelitian ini mengidentifikasi penggunaan uang elektronik di Theman Coffee and Chips Tulungagung dan kendala yang dialami saat melakukan transaksi.  Penelitian ini dilakukan karena perkembangan tehnologi yang menyebabkan bertambahnya jenis-jenis pembayaran salah satunya yaitu pembayaran menggunakan uang elektronik. Jenis penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif kualitatif. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui penggunaan uang elektronik dan kendala yang dialami saat melakukan transaksi menggunakan uang elektronik di Theman Coffee and Chips Tulungagung. Hasil dari penelitian ini menunjukan bahwa sudah banyak konsumen yang mengetahui tentang pembayaran menggunakan uang elektronik khususnya di Theman Coffee and Chips Tulungagung, beberapa kendala yang dialami konsumen yaitu mengenai koneksi internet, karena memang metode pembayaran menggunakan uang elektronik ini harus menggunakan koneksi internet. Selain koneksi internet, kendala lain yang dialami oleh konsumen yaitu banyak yang sering lupa mengisi saldo, jadi saat melakukan transaksi sering sekali mereka kehabisan saldo.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Gunawan, A. S., Goretti, M., & Endang, W. (2016). MASYARAKAT ( Studi pada Wisata Religi Gereja Puhsarang Kediri ). 32(1), 1–8.

Lucyani, D. fryda. (2009). Bab I Pendahuluanد َ ْ. Journal Information, 10(3), 1–16. http://repo.iain-tulungagung.ac.id/8073/4/BAB I .pdf

Rorin, D., Insana, M., & Johan, R. S. (2021). Analisis Pengaruh Penggunan Uang Elektronik Terhadap Perilaku Konsumtif Mahasiswa. 17(2), 413–434.

Candraditya, H., & Idris. (2013). Analisis Penggunaan Uang Elektronik (Studi Kasus Pada Mahasiswa Pengguna Produk Flazz BCA di Fakultas Ekonomika dan Bisnis Universitas Diponegoro). Diponegoro Journal of Management, 2(3), 1–11.

Nurjanah. (2021). Analisis Potensi Pembayaran Non Tunai pada Pedagang di Kota Langka. JBIS (Jurnal Ekonomi Dan Bisnis Islam), 6(2), 188–199.

Parastiti, D. E., Mukhlis, I., & Haryono, A. (2015). Analisis Penggunaan Uang Elektronik Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Malang (Studi Kasus: Uang Elektronik Brizzi). Jurnal Ekonomi Dan Studi Pembangunan, 7(1), 75–82.

Rizqi, M. N., & Ady, S. U. (2019). E-Money As A Payment System Tool In Flazz BCA Card Users In Surabaya. Ekspekta: Jurnal Bisnis Dan Manajemen, 3(1), 69–85.

Tazkiyyaturrohmah, R. (2018). Eksistensi Uang Elektronik Sebagai Alat Transaksi Keuangan Moderen. Muslim Heritage, 3(1), 21–39.

Tim Inisiatif Bank Indonesia. 2006. Working Paper: Upaya Meningkatkan Penggunaan Alat Pembayaran Non Tunai Melalui Pengembangan E-Money, Jakarta: BI.

Waty, D. (2020). Pengaruh Price Discount dan E-Money Terhadap Impulse Buying Coffee Shop Di Grand Batam Mall. Manajemen.

Wijaya, E., & Mulyandi, M. R. (2021). Tren Penggunaan Uang Elektronik Terhadap Generasi Milenial. Jurnal Manajemen Bisnis, 18(1), 43–52. https://doi.org/10.38043/jmb.v18i1.2775

Downloads

Published

2023-02-09

How to Cite

Permatasari, D. P., & Suryaningsih, T. (2023). ANALISIS PENGGUNAAN UANG ELEKTRONIK (Studi Kasus pada Konsumen Theman Coffee and Chips Tulungagung). JURNAL ECONOMINA, 2(2), 433–438. https://doi.org/10.55681/economina.v2i2.319